Contoh-1: mengumpulkan data yang relevan
Cost acounting sebuah perusahaan besar memperlihatkan biaya rata-rata
dari 3 orang pekerja dept percetakan sbb (dalam puluhan ribu rupiah):
- Gaji/upah langsung : 6000
- Bahan baku yang dipakai : 7000
- Biaya lain-lain : 5000
-----------
18000
- catatan:biaya lain-lain, alokasi biaya utk ruangan 200 m persegi dgn biaya 25 ribu /bulan/mpersegi
Untuk menutupi biaya tsb Dept percetakan membebankan biaya kpd dept lainnya dengan perhitungan untuk mencetak 1000 copy sbb:
Gaji/upah langsung : 7,6
Bahan baku yang dipakai : 9,8
Biaya lain-lain : 9,05
-----------
26,45
- Dept-A mengecek di percetakan komersial luar, ditemukan bahwa untuk mencetak 1000 copy biayanya hanya sebesar 22,95. Selanjutnya dept-A memutuskan untuk memesan ke luar meskipun hanya mencetak rat-rata 30000 copy per bulan.
- Akhirnya GM-nya meminta anda mengkaji hal tersebut serta merekomendasikan apa yang harus diputuskan GM.
Contoh-2: memilih material
Suatu campuran beton yang diinginkan diperlukan proporsipasir sejumlah 31%. Toko bahan bangunan
memperdagangkan dua jenis kombinasi bahan campuran;
- jenis -1 : 25 % pasir, 75% kerikil dengan harga 30.000 rupiah per meter kubik.
- jenis-2: 40% pasir, 60% kerikil dengan harga 44.000 rupiah per meter kubik.
Tentukan biaya terendah dari campuran bahan beton tersebut per meter kubik, bila kedua jenis kombinasi
dipakai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar